Komponen utama dalam proses batik tulis selain bahan adalah alat batik
Canting Isen
Canting ini mempunyai cucuk tunggal, ada juga yang mempunyai banyak cucuk. Penggunaannya disesuaikan dengan motif yang diinginkan. Untuk ukuran diameter dari cucuk canting ini kurang lebih 0,5 - 1,5 mm