Kain

Para pembatik memiliki cara tersendiri dalam memilih dan mengenali kain yang akan digunakan sebagai bahan batik. Hal ini tentu berkaitan dengan pengalaman selama mereka membuat kain batik selama bertahun-tahun bahkan turun-temurun

Berikut informasi mengenai jenis-jenis kain yang biasa dipilih sebagai bahan dasar kain batik:

  • Kain kapas grey adalah kain tenun benang kapas yang tidak mengalami proses pemutihan, sehingga warnanya masih alami. Kain kapas grey dapat diklasifikasikan sebagai berikut:

    Kain Blacu
    Kain Tenun ATBM
    Kain Tenun Gedog

Back